1/24/2010

SEO Pengertian dan Penerapan

sumber : Isdha.com

Hup..

ketemu lagi, alhamdulilah kita bisa bersua lagi di isdha.com, website yang masih sangat remaja, dengan jumlah postingan masih 2, hehehe.. Kali ini saya mau masuk ke SEO. emm, dah pada tahu kan, apa itu SEO ?
kalian tinggal googling, terus pake keyword " penjelasan SEO", saya yakin hasil resultnya bisa jutaan. Tapi apa yang membedakan penjelasan web lain dengan saya ? Materi di bawah ini, adalah murni dari pengalam saya tentang SEO, seluk beluk nya, sampai menjalankan SEO itu sendiri.

SEO, apa itu SEO ?

SEO, di kenal dengan singkatan "search engines optimization". Berarti Mengoptimalkan "sesuatu" di mata Mesin pencari. kira-kira begitu lah kalo di artikan kedalam bahasa Indonesia. Apa "sesuatu" tersebut ? Jelas bukan yang aneh aneh, tapi itu adalah website, blog atau situs apapun.

Mengapa SEO ?

Sebetulnya, pertanyaan nya begini, Kenapa mesti ngejalanin SEO sih ? Karena kita tahu, sebuah website tidak akan terkenal tanpa adanya rekomendasi dari suatu pihak ketiga, (search engines, ads, family dll ). Ibarat artis, web site kamu tidak akan terkenal jika kamu tidak mengoptimalkan web kamu di mata media massa. dalam hal ini, kita menggunakan mesin pencari. Karena hampir pengguna internet , menggunakan mesin pencari untuk mencari apa yang mereka cari di internet. Semakin kamu mengoptimalkan, semakin cepat web kamu terindex ( di intip sama mesin pencari ). Semakin sering web kamu terindex, semakin terkenallah web kamu. Jangan heran jika nanti, web kamu bisa di kunjungi lebih dari 10.ooo bahkan 1 juta pengunjung tiap harinya. Kenapa tidak ? Facebook.com saja di akses lebih dari 5 juta dalam 1 menitnya.

Apa yang harus di lakukan ?

Well, banyak banget yang harus di kerjakan, jika kamu serius, dan mau belajar SEO, kamu bisa menunggu postingan SEO jilid dua, setelah ini. Mengapa mesti menunggu ? Karena kamu tidak bisa buru-buru untuk menaikkan peringkat web kamu. It's not like a magic. saya akan menjelaskan secara Gamblang tentang SEO. taoi semua ini, hanya sebatas, pkamungan dan pengalaman saya. Asal tahu saja, untuk web ini (isdha.com), saya belum melsayakan SEO, tapi kita lihat aja nanti, berapa peringkat saya di mata Alexa, google atau yang lain. Mudah-mudahan bisa menjadi contoh langsung untuk kamu.

Kembali lagi besok, kemudian baca artikel SEO saya, yang original dan berkualitas. saya harap, kamu bisa menunggu. Akan saya jelaskan 10 chapter, mulai dari searching keyword sampe ke pagerank. Kamu tertarik?kembali lagi esok, jangan lupa, sebarkan link isdha.com, keteman-teman kamu. :D

0 Komentar:

Post a Comment

Silahkan tinggalkan pesan, Jangan pake SPAM ya!!! terima kasih !!

 

Term of Use

Beberapa artikel dan postingan yang ada disini murni hasil tulisan tangan dari saya, pembaca dapat menggunakan artikel ini dengan syarat mencantumkan sumber artikel.

Download Chrome

Copyright © 2016 - BlackAntzz is powered by Rhatomi.com - All rights reserved